Archive

Bawa Koleksi Masa Rani, Tobatenun Debut di JFW 2024

DELFMRADIO.CO.ID - Toba Pekan mode akbar di ibu kota, Jakarta Fashion Week (JFW) lagi berlangsung di City Hall, Pondok Indah Mall 3, Jakarta Selatan mulai 23-29 Oktober 2023 mendatang. JFW 2024 kali ini membawa semangat "Fashion Continuum: Bridging Generations".Menjadi sebuah kebanggaan, social enterprise Tobatenun, akhirnya debut dalam panggung fesyen bergengsi tersebut. ...

Menko Luhut Kenakan Baju Adat Pakpak saat HUT RI, Ini Maknanya

Saat menghadiri upacara HUT RI ke-78 di Istana Negara pada Rabu (17/8), Menkomarves Luhut Binsar Pandjaitan dan istri, Devi Simatupang, tampak kompak mengenakan baju adat dari Sumatera Utara yakni suku Pakpak. Dari berbagai aksesoris baju adat yang Menko Luhut dan istri kenakan, salah satu yang menonjol adalah kain tenun yang terletak pada bahu. Perlu Teman ...

Produk Tenunan Khas Toba Ikut Mejeng di Pameran Inacraft 2022

Melalui Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Toba, produk tenunan khas toba seperti ulos batak, songket tuntuman, tas bahan tenun hasil modifikasi, sirat stola, mandar balige, kemeja pria kombinasi tenun, dan produk tenun lainnya bisa ikut tampil di pameran Inacraft 2022. International Handicraft Trade Fair atau biasa disingkat Inacraft ini ...

Pamerkan Tenun Batak di Kota Jakarta, Kerri Na Basaria: Bangga Bertenun, Bangga Berbudaya

Kain tenun merupakan aset dan warisan budaya tak benda yang mengandung nilai-nilai kearifan lokal, filosofi kehidupan serta sejarah dalam perjalanan kehidupan masyarakat. Salah satu contoh kain tenun adalah tenun Batak atau kain ulos yang menggambarkan lingkaran kehidupan masyarakat Batak, mulai dari kelahiran, pernikahan, hingga kematian. Mempertahankan warisan budaya itu, salah satu ...

Kunjungi Tobatenun, Jokowi Ingin Pewarnaan Alami Benang Tenun Dilestarikan

Disela-sela peresmian pelabuhan dan kapal di Ajibata, Parapat (2/2/2022), Presiden Jokowi menyempatkan diri untuk mengunjungi beberapa tenan UMKM di kawasan Danau Toba. Beberapa tenan hadir di sana, seperti Piltik Coffee, Dame Ulos, Tobatenun, dan beberapa UMKM binaan Bank Indonesia lainnya. Salah satu tenan yang dikunjungi oleh Jokowi adalah Tobatenun. Di tenan ...

Memperingati Hari Ulos Nasional 2021; Tobatenun Gelorakan Semangat “Bangga Bertenun Bangga Berbudaya”

Memperingati Hari Ulos Nasional 2021 pada 17 Oktober, Tobatenun gelar kampanye budaya dengan tema “Bangga Bertenun Bangga Berbudaya”. Melalui konferensi pers yang dilakukan secara virtual, Tobatenun berupaya merepresentasi wastra Nusantara, Ulos, tidak hanya menjadi kebanggaan masyarakat Sumatera Utara, tetapi juga nasional. Menghadirkan  Kerri Na Basaria, Founder dan CEO PT Toba Tenun ...

Rangkaian HUT ke-20, Yayasan Del Gelar Virtual Run “Berlari Untuk Berbagi”

Yayasan Del kembali menggelar kegiatan seru sebagai bagian dari rangkaian miladnya yang ke-20 tahun melalui  kegiatan Virtual Run "Berlari Untuk Berbagi". Kegiatan tersebut bertujuan untuk menggalang donasi bagi para penenun di rumah kreasi Jabu Bonang. Melalui virtual run 'berlari untuk berbagi' ini, Yayasan Del ingin mengajak masyarakat berolahraga sekaligus berdonasi. Nantinya, ...

Del Menyapa: Erlina dan Hanna (Toba Tenun) – Momen 20 Tahun Yayasan DEL

  Teman del, tokoh Del kali ini datang dari @tobatenun Mereka adalah penjaga tradisi dalam bidang kain tradisional Batak lewat lembaga Toba Tenun. Bagaimana kiprah Yayasan Del dalam menjaga tradisi lewat Toba Tenun menurut Bu Erlina dan Bu Hanna sebagai Koordinator Community Development dan Production Planning and Inventory Control Toba Tenun? Yuk ...

Sambut HUT ke-20, Yayasan Del Usung Kampanye #WarisanUntukBangsa

Berawal dari komitmen untuk membangun negeri, tak terasa, tepat di bulan Oktober nanti Yayasan Del genap berusia 20 tahun. Yayasan Del bersama ke enam unit dan afiliasinya akan mengadakan serangkaian kegiatan menarik bertemakan #WarisanUntukBangsa atau #FromHeritageToLegacy di sepanjang tahun 2021. Pendiri dan Pembina Yayasan Del Devi Simatupang menuturkan kegiatan sebagai ungkapan ...