Archive

Menginspirasi! Keterbatasan Fisik Bukan Penghalang Anak Muda Berprestasi

DELFMRADIO.co.id Seorang anak muda, Putri Ariani, mendapat apresiasi dari Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno. Hal itu terlihat dari unggahan Menparekraf Sandiaga Uno di akun instagram pribadinya. Dari postingan itu, Sandiaga menyebut bahwa Putri Ariani berhasil mendapatkan golden buzzer atau tombol emas di ajang America’s Got Talent (AGT) 2023. ...

Menko Luhut Terima Penghargaan DSO dari Singapura, Terus Berkarya Bapak!

DELFMRADIO.co.id - TOBA Turut bangga dengan kabar Menteri Koordinator Maritim dan Investasi Indonesia Luhut Binsar Pandjaitan yang terima penghargaan dari pemerintahan Singapura. Ia mendapat penghargaan Darja Utama Bakti Cemerlang atau Distinguished Service Order (DSO) langsung dari Presiden Singapura, Halimah Yacob di Istana Negara Singapura. “Hari ini (5/6/2023), saya mendapat undangan khusus dari ...

Duh, Bahaya Kali Ratusan Penumpang Selfie di Atas Upper Deck KM Dosroha 5

DELFMRADIO.co.id - TOBA Mengabadikan Danau Toba dengan segala pesonanya memang menarik. Rasanya memori itu tidak boleh tidak ada dalam potret kamera. Selfie boleh, tapi mengabaikan keselamatan hanya untuk selfie jelas merupakan pelanggaran. Hal itulah yang terjadi pada peristiwa Kapal Motor (KM) Dos Roha di hari Jumat, 2 Juni 2023 lalu. Sebanyak 120 orang ...

Bonus Bupati Toba Untuk Atlet Karate Asal Toba: Dapat Rp15 Juta

DELFMRADIO.co.id - TOBA Bupati Toba, Poltak Sitorus menyampaikan apresiasi dan bonus kepada atlet Karate asal Kabupaten Toba, Faisal Siahaan. Ia mendapatkan bonus sebesar Rp15 Juta atas prestasinya di ajang Sea Games Kamboja 2023 lalu yang meraih medali perunggu. Penyerahan hadiah bersamaan dengan acara penutupan Kejuaraan Kabupaten Toba- FORKI Toba- Bupati Cup II ...

DPRD Sumut Izinkan Pedagang Monza Habiskan Stok, Setelah Itu Stop!

DELFMRADIO.co.id - TOBA Komisi D DPRD Sumatera Utara (Sumut) bersepakat dengan para pedagang baju bekas untuk menghabiskan pakaian bekas yang tersisa untuk dijual."Keputusan rapat dengan pedagang pakaian bekas tadi menyimpulkan untuk menghabiskan barang yang sudah ada agar dijual," ucap Ketua Komisi D DPRD Sumut Benny Harianto Sihotang, Selasa (4/4). Baca juga: Tanggapan ...