Archive

Beli Minyak Goreng Curah Pakai Aplikasi PeduliLindungi, Luhut: Biar Bisa Pantau!

DELFMRADIO.id Pemerintah melalui koordinasi Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves), Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Kementerian Perdagangan, dan Kementerian Perindustrian, segera memulai transisi perubahan sistem penjualan dan pembelian minyak goreng curah rakyat (MGCR).Perubahan itu disusun agar tata kelola distribusi MGCR lebih akuntabel dan bisa terpantau, baik itu produsen maupun ...

Tingkatkan Pembelanjaan UMKM, Pemerintah Luncurkan E- Katalog 24 Maret Mendatang

Pemerintah melalui Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menyebut akan meluncurkan platform e-katalog pada 24 Maret 2022 mendatang. Tujuannya, yaitu meningkatkan pembelanjaan usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) bagi pemerintah pusat dan daerah."Tanggal 24 (Maret) nanti kita akan launching e-katalog, di mana e-katalog itu kita akan mewajibkan ...

Peletakan Batu Pertama Oleh Menko Luhut Menandai Dimulainya Pembangunan Taman Sains Teknologi Herbal Holtikultura di Pollung

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan secara langsung hadir melakukan seremonial peletakan batu pertama di Desa Aek Nauli, Kecamatan Pollung, Kabupaten Humbang Hasundutan pada Kamis 23 Desember 2021. Peletakan batu pertama, penandatangan prasasti serta pemukulan gondang, menjadi tanda akan dimulainya pembangunan Taman Sains Teknologi Herbal ...