Archive

Jun Munthe dan Osen Hutasoit Tampil di Toba Caldera Resort, Pengunjung Terhibur

DELFMRADIO.co.id- TOBA Akhir pekan lalu, Toba Caldera Resort tampak ramai oleh pengunjung. Kemeriahan bahkan begitu terasa begitu memasuki arena panggung musik Toba Caldera Resort. Tepat pada Sabtu, 9 Juli 2023, Toba Caldera Resort berbagi kebahagiaan dengan menampilkan musisi batak populer, Jun Munthe dan Osen Hutasoit. Penonton terlihat sangat terhibur bahkan ikut terbawa suasana ...

Zahidi Putu Jumping di Danau Toba, Catat Lompatan Sejauh 33 Meter

DELFMRADIO.co.id - TOBA Atlet ski air asal Jawa Timur, Muhammad Zahidi Putu Pranoto terlihat tampil pada kualifikasi PON XXI nomor Jumping Putra. Pada babak pendahuluan, Zahidi Putu tampil memukau dengan catatan lompatan sejauh 33,3 meter dari ketinggian jumping point 165 centimeter. Zahidi yang baru pertama kali melakukan jumping di Danau Toba mengaku ...

Threads Instagram, Tren Baru Mirip Aplikasi Twitter

DELFMRADIO.co.id - TOBA Perusahaan induk Facebook, WhatsApp, dan Instagram, META, baru saja meluncurkan fitur baru di Instagram yang kabarnya mirip dengan aplikasi Twitter, yakni Threads Instagram. Melalui fitur ini, pengguna mendapat sensasi baru untuk bercakap-cakap lewat postingan dan balas pesan cepat. Lebih rinci, Threads Instagram ini bisa berisikan balasan potongan pesan pendek, ...

Bongkar Peralatan Slalom Milik Emilia, Atlet Andalan Asal DKI Jakarta

DELFMRADIO.co.id - TOBA Slalom adalah salah satu cabang olahraga ski air yang mana pemain bermain ski di jalur zig-zag atau bergelombang di antara tiang tegak. Untuk meraih poin tertinggi, seorang pemain harus berupaya melewati jalur zig-zag tersebut sebanyak mungkin. Di ajang PON 2024, nama Emilia Guliva Hampp tercatat sebagai salah satu atlet ...

Yayasan Del Buka Taman Kanak- Kanak di Toba, Namanya Sekolah Kasih!

DELFMRADIO.co.id - TOBA Setelah kampus dan SMA, Yayasan Del kini membuka sekolah Taman Kanak-Kanak (TK) di Sitoluama, Kabupaten Toba. TK bernama Kasih ini nantinya akan menggunakan strategi pembelajaran play and learning yang fun serta kreatif. Artinya, anak-anak akan merasakan secara seimbang saat untuk belajar dan bermain. Baca juga: Babak Kualifikasi Pon XXI Cabor ...

Babak Kualifikasi Pon XXI Cabor Ski Air Pada 4-9 Juli 2023 di Toba, Ini Rundown Acaranya!

DELFMRADIO.co.id - TOBA Kualifikasi Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-21 akan mulai berjalan pada 4-9 Juli 2023 di Bontean, Balige, Kabupaten Toba. Terdapat tiga cabang olahraga (cabor) yang akan dipertandingkan yaitu Ski Air, Wakeboard dan Wakesurf. Menurut M. Husaini Almubayyin, Ketua Pelaksana PON XXI, semua persiapan untuk kegiatan tersebut sudah rampung. Termasuk melengkapi peralatan atlet seperti ...

Pertunjukan Budaya Kabupaten Toba Tampil di PRSU ke-49 2023, Ramekan!

DELFMRADIO.co.id- TOBA Pagelaran seni budaya adalah salah satu kegiatan yang mengisi Pekan Raya Sumatera Utara (PRSU) di Komplek Tapian Daya, Jalan Gatot Subroto, Medan. Di panggung PRSU, pemerintah kabupaten/kota di Sumut punya ruang untuk mempromosikan budaya dari daerahnya masing-masing. Kabupaten Toba, punya giliran untuk mengisi panggung PRSU ke-49 2023 pada Rabu, 28 ...

BI Sebut Uang Beredar Tumbuh Meningkat Pada Mei 2023

DELFMRADIO.co.id - TOBA Likuiditas perekonomian atau uang beredar dalam arti luas (M2) pada Mei 2023 tumbuh meningkat. Posisi M2 pada Mei 2023 tercatat sebesar Rp8.332,3 triliun atau tumbuh 6,1% (yoy). Angka itu lebih tinggi dari pertumbuhan bulan April yaitu sebesar 5,6% (yoy). Dari data Bank Indonesia (BI), Perkembangan positif itu tersebut terjadi oleh karena ...

Kreasi Ulos dalam Tren Masa Kini Karya Desainer Ali Charisma

DELFMRADIO.co.id - TOBA Fesyen wastra Indonesia tampak hadir dalam pentas Toba Jou-Jou di Bontean, Balige pada 23 Juni 2023 lalu. Kali ini keindahan kain ulos yang merepresentasikan budaya batak yang menjadi temanya. Adalah seorang desainer ternama asal Bali Ali Charisma yang menjadi perancang busana pada fashion show tersebut. Ali mengkolaborasikan kain ulos ...