Rayakan HUT ke-6, Del FM Radio Gelar Kontes Nyali Batak
Del FM Radio yang mengusung jargon Connecting You to Toba akan memperingati hari jadinya yang keenam bertajuk "DelFMaSiX". Rencananya, puncak perayaan ulang tahun akan digelar pada 5 Oktober 2024 di Toba Caldera Resort, Parapat, Kabupaten Toba pukul 13.00 WIB.
Untuk memeriahkan acara, Del FM Radio mengemas beberapa kegiatan, salah satunya ialah ...