Archive

November Ini, Kompetisi Jetski Terbesar Dunia Ada di Danau Toba

DELFMRADIO.co.id - Toba Pemerintah Indonesia resmi mendeklarasikan bahwa Danau Toba akan menjadi tuan rumah UIM-ABP World Aquabike Championship 2023 atau kompetisi Jetski terbesar di dunia. Penandatangan kesepatan sudah berlangsung pada 21 Juli 2023 lalu oleh pejabat H2O Racing, Aquabike Promotion, InJourney dan pemerintah Indonesia. Selain Kabupaten Toba, terdapat tiga kabupaten lainnya di ...