Archive

Ini 3 Desa Wisata Yang Mewakili Indonesia di Ajang Pariwisata Internasional UNWTO

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mengumumkan tiga desa wisata yang lolos mewakili Indonesia dalam ajang pariwisata internasional UNWTO Best Tourism Villages. Kabar baik tersebut disampaikan melalui akun Instagram resmi Kemenparekraf pada Minggu, 31 Oktober 2021. Tiap negara anggota UNWTO (United Nations World Tourism Organization) diberikan kesempatan untuk mengirimkan tiga nama desa wisata ...

Ada Bantuan Insentif Pemerintah Bagi Pelaku Usaha, Daftar Yuk!

Dibuka dengan tarian tor-tor dari SMA Bintang Timur Balige (BTB), sosialisasi Bantuan Insentif Pemerintah (BIP) dimulai pada pukul 10.00 wib di Labersa Toba Hotel dan Convention Centre. Sosialisasi yang digelar oleh Kemenparekraf/ Baparekraf ini dihadiri oleh para pelaku usaha sektor pariwisata dan ekonomi kreatif (parekraf) di Kabupaten Toba secara offline ...

Kemenparekraf Ajukan Tempe Jadi Warisan Kuliner Budaya UNESCO

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengungkapkan akan mendaftarkan kuliner tradisional Indonesia, tempe sebagai warisan kuliner budaya di UNESCO. “Ini menarik setelah kami mendorong dangdut sebagai intangible cultural heritage, tempe ini menjadi item selanjutnya. Persiapan sudah dilakukan untuk kami masukkan tahun depan,” ungkap Sandi dalam konferensi pers Kemenparekraf, Senin (24/5). “Sebelumnya ...

Kunjungi Danau Toba, Sandiaga Uno Persiapkan Pariwisata Berbasis Alam

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno melakukan kunjungan pertamanya ke Kawasan Danau Toba pada Rabu siang, 30 Desember 2020. Dalam kunjungannya, Sandiaga yang mengunjungi bukit Huta Ginjang, Kabupaten Tapanuli Utara ini mengaku takjub dengan keindahan pemandangan di kawasan Danau Toba. Ia mendorong pembangunan dan pengembangan pariwisata Danau Toba berbasis ...