Perenang Muda Bertalenta Bermunculan di PON Aceh-Sumut
Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi Pengurus Besar Akuatik Indonesia (PB AI) Wisnu Wardhana mengatakan talenta-talenta muda bermunculan pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh-Sumut. “PON 2024 cukup membahagiakan bagi kami karena melihat banyak sekali talenta-talenta muda di bawah usia 17 tahun.” ujar Wisnu di Kolam Renang Selayang, Medan, Sumut, Rabu (18/9/2024). Setelah beberapa hari melakukan … Lanjutkan membaca Perenang Muda Bertalenta Bermunculan di PON Aceh-Sumut
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan